Skip to main content

Bersama Warga Babinsa Ngargoyoso Kerja Bakti Ratakan Tanah Rumah Pak Pawiro

KARANGANYAR — Sebagai seorang Babinsa harus mampu menjadi penggerak dan menjadi teladan bagi masyarakat, dalam melaksanakan gotong royong di setiap kegiatan di wilayah.

Serda Hari Babinsa anggota Koramil 09/Ngargoyoso bersama Bhabinkamtibmas dan warga melaksanakan karya bakti penimbunan dan perataan tanah lantai rumah bapak Pawiro di Dusun Melikan RT. 02/10 Desa Ngargayoso, Sabtu 27 Mei 2023.

Kegiatan ini merupakan upaya bersama untuk meningkatkan kemanunggalan TNI bersama rakyat di desa binaannya," tutur Serda Hari.(Sw-Kra27)
Comment Policy: Silahkan tuliskan komentar Anda yang sesuai dengan topik postingan halaman ini. Komentar yang berisi tautan tidak akan ditampilkan sebelum disetujui.
Buka Komentar
Tutup Komentar
-->