Skip to main content

Babinsa Koramil Karangdowo Amankah Ibadah Natal Serentak

Babinsa Koramil Karangdowo Amankah Ibadah Natal Serentak

 


Klaten | Babinsa Koramil 17/Karangdowo Kodim 0723/Klaten bersama Polsek Karangdowo dan Relawan amankan perayaan ibadah natal di Gereja Wilayah kec Karangdowo kab Klaten.(25/12/2021)

 

Serka Jono Wisrowo mengatakan bahwa pengamanan ini untuk memberikan rasa aman bagi umat Kristiani yang sedang Beribadah merayakan Natal di Gereja Wilayah karangdowo. tak lupa BAbinsa juga mengingatkan prokes sehingga tidak terjadi Claster baru Covid 19.

 

Pengamanan Natal dilakukan di  5 gereja di wilayah Karangdowo, mulai dari Gereja GKAI Demangan, Gereja GKJ Sentono , Gereja Papathan Tambak, Gereja Pephatan Karangtalun dan Gereja GPDI desa Karangwungu.

 

" Sudah menjadi tugas dan kewajiban sebagai Babinsa untuk menciptakan rasa nyaman kepada masyarakat dalam melaksanakan ibadah, saya menghimbau seluruh warga mendukung pengamanan in, " kata Babinsa.

 

Demi keamanan dan ketertiban bersama. Babinsa selalu mengingatkan prokes kepada panitia Ibadah untuk mematuhi prokes. (Red)

Comment Policy: Silahkan tuliskan komentar Anda yang sesuai dengan topik postingan halaman ini. Komentar yang berisi tautan tidak akan ditampilkan sebelum disetujui.
Buka Komentar
Tutup Komentar
-->