Skip to main content

Babinsa Koramil 04/Pedan Bersama Masyarakat Binaan Melaksanakan Karya Bakti

Klaten |  Babinsa Koramil 04/Pedan Bersama Masyarakat Binaan Melaksanakan Karya Bakti

Babinsa Koramil 04/Pedan Bersama Masyarakat Binaan Melaksanakan Karya Bhakti
Babinsa Koramil 04/Pedan Bersama Masyarakat Binaan Melaksanakan Karya Bhakti


Sertu Wahyoko Babinsa Koramil 04/Pedan Kodim 0723/Klaten bersama masyarakat desa binaannya melaksanakan kegiatan karya Bhakti perbaikan tanggul sungai kaligawe di desa kaligawe , kecamatan Pedan , kabupaten Klaten. Minggu ( 14/06/2020 )

 

Kegiatan karya bhakti ini merupakan bentuk kepedulian Koramil 04/Pedan yang bekerja sama dengan pemerintah desa kaligawe serta Balai Besar Wilayah Sungai (BBWS) Bengawan Solo upaya untuk meningkatkan kepedulian warga binaan dalam menjaga kebersihan sungai kaligawe.

Babinsa Koramil 04/Pedan Bersama Masyarakat Binaan Melaksanakan Karya Bakti


Dalam pelaksanaan kegiatan karya bhakti tersebut warga masyarakat desa Kaligawe sangat antusias dan semangat dalam pembersihan dan perbaikan tanggul yang rusak untuk antisipasi terjadinya banjir saat turun hujan.

 

Sertu Wahyoko Babinsa Desa Kaligawe menyampaikan " Tujuan dilaksanakannya karya bhakti ini untuk memupuk dan menumbuhkan semangat kebersamaan dan gotong royong bersama masyarakat diwilayah binaan sehingga terjalin kemanunggalan TNI-Rakyat. Pungkasnya.Dilan/Ym


Comment Policy: Silahkan tuliskan komentar Anda yang sesuai dengan topik postingan halaman ini. Komentar yang berisi tautan tidak akan ditampilkan sebelum disetujui.
Buka Komentar
Tutup Komentar
-->